blog merupakan singkatan dari web log adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum.
media blog pertama kali dipopulerkan oleh Blogger.Com, yang dimiliki oleh pyra laps sebelum akhirnya pyra lab diakuisisi oleh Google.com pada akhir tahun 2002 yang lalu. semenjak itu, banyak terdapat aplikasi-aplikasi yang bersifat sumber terbuka yang diperuntukan kepada perkembangan para penulis blog tersebut
Tidak ada komentar:
Posting Komentar